Hai pembaca blog medicinabc. Pasti kalian sudah tak asing lagi dengan bunga telang. Bunga cantik dengan nama ilmiah clitoria ternatea. Bunga telang adalah tanaman merambat yang biasanya ditemukan di kebun atau tumbuh liar. Terdiri atas tiga warna yaitu biru, putih dan ungu. Kini banyak yang menanamnya sebagai tanaman hias...